Microsoft Outlook Dibanjiri Spam Karena Filter Email Rusak

By SumedangKab-CSIRT in Peringatan Keamanan

Peringatan Keamanan
Pelanggan Microsoft mengeluhkan dan melaporkan bahwa kotak masuk Outlook telah dibanjiri email spam selama 9 (sembilan) jam terakhir yang diduga disebabkan karena filter spam email saat ini rusak. Masalah ini dikonfirmasi oleh banyak pengguna Outlook yang telah melaporkan keluhan ini pada platform media sosial dan situs web Komunitas Microsoft. Hal ini diketahui bahwa semua pesan spam diterima di kotak masuk mereka.

sumber
gambar
Back to Posts